Wednesday, September 21, 2016

Soal Ulangan Harian Kelas VI Mata Pelajaran IPS BAB Perkembangan Sistem administrasi Wilayah Indonesia

Download Kumpulan Soal LENGKAP


Selamat datang di "ketikansoal.blogspot.com" telah menyajikan beberapa kumpulan soal Ulangan dan Materi. Kumpulan Soal ini dapat juga sebagai daftar referensi ibu/bapak mengajar atau dapat juga mengajari anak di rumah.




Soal Berikut ini adalah contoh soal Latihan Ulangan Harian Semester I bab 1 Kelas 6 SD Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial yang terdiri dari pilihan ganda dan esay. silahkan didownload untuk bahan belajar anak atau murid anda. Semoga Soal ini dapat bermanfaat.

I. Pilihlah a, b, c atau d pada jawaban yang paling benar !
1. Pada awal proklamasi kemerdekaan Indonesia terdiri atas . . . provinsi.
    a. 8                       c. 10
    b. 9                      d. 11

2. Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta mendapatkan status keistimewaannya
   pada tahun . . . .
   a. 1945 c. 1960
   b. 1950 d. 1970

3. • Provinsi termuda di Indonesia.
    • Beribu kota di Mamuju.
Pernyataan di atas menunjukkan salah satu provinsi di Indonesia yaitu. . . .
  a. Gorontalo                            c. Banten
  b. Bangka Belitung                d. Sulawesi Barat

4. Ibu kota Provinsi Kepulauan Riau adalah . . . .
   a. Pangkal Pinang                    c. Pekanbaru
   b. Tanjung Pinang                    d. Medan

5. 1) Nusa Tenggara Barat 4) Sulawesi Barat
    2) Madura 5) Bali 3) Nusa Tenggara Timur 6) Maluku
Berdasarkan data di atas, provinsi yang dimekarkan dari Sunda Kecil adalah . . .
   a. 1), 2), dan 3)     c. 2), 4), dan 6)
   b. 1), 3), dan 5)     d. 4), 5), dan 6)

6. Deklarasi Djoeanda diumumkan oleh pemerintah Indonesia pada tanggal . . . .
   a. 2 Oktober 1960      c. 13 Desember 1957
   b. 14 Februari 1957    d. 17 Agustus 1969

7. Indonesia terletak di antara dua landas kontinen yaitu Benua . . . .
   a. Eropa dan Australia      c. Asia dan Eropa
   b. Asia dan Afrika            d. Asia dan Australia

8. Selat Makassar menghubungkan dua pulau besar di Indonesia yaitu . . . .
   a. Sulawesi dan Maluku                   c. Jawa dan Sumatra
   b. Kalimantan dan Sulawesi    d. Bali dan Lombok

9. Aktivitas manusia pada gambar di bawah ini  memiliki manfaat, di antaranya    adalah . . . .
 a. mencegah abrasi pantai
 b. dapat dijadikan areal pertanian
 c. memicu terjadinya intrusi air laut
 d. sumber mata pencaharian penduduk

10. Riau kepulauan merupakan pemekaran dari Provinsi . . . .
     a. Sumatra Selatan
    b. Sumatra Tengah
    c. Sumatra Barat
     d. Riau

11. Provinsi yang paling kecil wilayahnya adalah . . . .
     a. Banten
     b. DKI Jakarta
     c. DI Yogyakarta
     d. DI Aceh

12. Pada awal kemerdekaan, provinsi yang belum terbentuk adalah . . . .
   a. Provinsi Papua
   b. Provinsi Maluku
   c. Provinsi Sulawesi
   d. Provinsi Borneo

13. Di bawah ini yang bukan merupakan pemekaran dari
   Provinsi Sunda Kecil adalah . . . .
   a. Provinsi Jambi
   b. Provinsi Bali
   c. Provinsi Nusa Tenggara Barat
   d. Provinsi Nusa Tenggara Timur

14. Provinsi Gorontalo merupakan pemekaran Provinsi . . . .
   a. Sulawesi Tenggara
   b. Sulawesi Timur
   c. Sulawesi Utara
  d. Sulawesi Barat

15. Provinsi yang paling luas wilayahnya adalah . . . .
  a. Provinsi Papua
  b. Provinsi Jambi
  c. Provinsi Riau
  d. Provinsi Kalimantan Tengah

16.  Nama lain Pulau Kalimantan adalah . . . .
   a. Borneo
   b. Sunda Kecil
   c. Nusantara
   d. Sunda Besar
17. Negara yang pernah menjadi provinsi ke-27 di indonesia adalah ...
a. Timor leste
b. Papua nugini
c. Malaysia
d. Singapura

18. Batas sebelah utara provinsi banten adalah ...
a. Laut jawa
b. Samudra hindia
c. Pulau kalimantan
d. Daerah istimewa yogyakarta

19. Batas laut selebar 12 mil laut dari batas laut teritorial atau 24 mil dari garis dasar disebut ...
a. Lautan teritorial
b. Zona bersebelahan
c. Landas benua
d. Landas kontinen

20. Deklarasi djuanda mendapat pengakuan dunia internasional pada konvensi hukum laut internasional di ...
a.  St. Pitterburg
b.  Montego bay
c.  Bangasem
d.  Pattaya

21.  Adanya pemekaran daerah merupakan akibat dari pelaksanaan UU no ...
a. 30 tahun 2004
b. 31 tahun 2004
c. 32 tahun 2004
d. 33 tahun 2004

22. Letak astronomis adalah letak suatu wilayah berdasarkan ...
a.  Garis lintang dan garis bujur
b. Kenyataan di muka bumi
c. Batu penyusun bumi dan pegunungan
d. Historis terjadinya wilayah tersebut

23.  Di bawah ini merupakan wilayah dati II, kecuali ...
a. Kota administratif
b. Kecamatan
c.  Kota
d.  Kabupaten

24.  Jumlah provinsi Indonesia pada 1960 adalah ... provinsi
a.  20
b.  21
c.  22
d.  23

25. Nama provinsi yang memisahkan diri dari NKRI dan menjadi sebuah negara adalah ...
a. Timor leste
b. Papua
c.  Nanggroe aceh darussalam
d.  Maluku

26.   Pada awal kemerdekaan, jumlah provinsi di Indonesia adalah ... provinsi
a. 7
b. 8
c.  9
d. 10

27. Provinsi bangka belitung merupakan pemekaran dari provinsi ...
a. Sumatra barat
b. Riau
c. Lampung
d. Sumatra selatan

28. Provinsi termuda di pulau jawa adalah ...
a.  Banten
b. Jawa barat
c. Jawa tengah
d. Jawa timur

29. Pekan baru merupakan ibu kota ...
a.  Kepulauan riau
b.  Riau
c.  Bangka belitung
d. Sumatra barat

30.   Pelimpahan wewenang dari pemerintah kepada gubernur sebagai wakil pemerintah pusat disebut ..
a.  Dekonsentrasi
b.  Desentralisasi
c.  Asas pembantuan
d.  Sentralisasi

II . Isilah dengan jawaban yang paling benar !
1.  ZEE adalah...
2. upaya-upaya untuk menjaga kelestarian laut adalah dengan ...
3. salah satu Provinsi Di Indonesia yang telah melepaskan diri dan membentuk negara sendiri adalah ..........
4. Provinsi Bangka belitung adalah adalah provinsi hasil pemekaran dari provinsi ................
5. Wilayah laut yang yang diukur dari garis pangkal sampai sejauh 200 mil laut kearah laut bebas di sebut ...........
6. upaya untuk melestarikan ekosistem laut diantaranya adalah ...
7. batas laut Teritorial itu adalah....
8. Indonesia disebut Sebagai Negara maritim dikarenakan...
9. batas landas kontinent adalah ...
10. Laut Teritorial adalah ......

III. Jawablah pertanyaan berikut dengan jawaban yang benar!          
1.       Sebutkan isi dari deklarasi djuanda!
2.       Bagaimana pendapatmu tentang pemekaran provinsi yang terjadi di Indonesia?
3.       Sebutkan pulau – pulau yang termasuk dalam gugusan sunda besar!
4.       Jelaskan pengertian otonomi daerah beserta tujuannya!
5.       Sebutkan usaha yang dapat kita lakukan untuk melestarikan laut Indonesia!
Lihat kunci jawaban:

Download Kumpulan Soal LENGKAP